Pada 20-21 Maret 2015 di Hotel Best Western, Jakarta telah dilakukan pemilihan anggota CCM perwakilan dari ODHA & Populasi Kunci. Pemilihan ini dihadiri oleh perwakilan dari komunitas. Tim seleksi anggota CCM Perwakilan dari ODHA & Populasi Kunci adalah Aditya Wardhana, Ardhany Suryadharma, Christine Mester, Dhayan Dirgantara, Laura Navendorff & Tono Permana.
Lowongan Kerja
Rekrutmen Konsultan untuk Penyusunan Panduan bagi Pengakuan dan Perlindungan Pekerja Perawatan ODHIV GEAR-Care ILO
Latar Belakang Pekerjaan perawatan adalah segala bentuk upaya produksi barang dan jasa demi memenuhi kebutuhan fisik, sosial, psikologis, maupun emosional bagi mereka yang membutuhkannya; termasuk